Terwujudnya Desa Watualang Yang Rukun dan Makmur Serta Maju Dalam Berbagai Bidang

Artikel

Ikon Baru Kampung Miu

02 Agustus 2022 14:22:57  Administrator  301 Kali Dibaca  Berita Desa

watualang.ngawikab.id Masyarakat di berbagai tempat ingin memeriahkannya peringatan HUT RI ke 77. Dengan tema "Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat" membawa semangat masyarakat untuk berlomba-lomba menghias setiap rumah dan lingkungan agar lebih semarak. Tidak terkecuali di Lingkungan Miu, Dusun Krajan Utara Desa Watualang, masyarakat membangun gapura lingkungan. Dengan semangat gotong royong, mereka membuat ikon baru untuk lingkungannya. Mereka berharap dengan adanya ikon baru ini memudahkan orang mengetahui lingkungan Miu. Karena lingkungan tersebut terletak di sebelah jembatan Desa Watualang dan langsung menuju  ke Desa Pitu. Sehingga seandainya nanti masyarakat luar akan melakukan transaksi  perekonomian bisa cepat tahu lokasi yang akan dicari.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Statistik

 Arsip Artikel

 Agenda

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Raya Ngawi-Solo Km.04 Ds. Watualang Kec. Ngawi Kab. Ngawi
Desa : Watualang
Kecamatan : Ngawi
Kabupaten : Ngawi
Kodepos : 63251
Telepon : 0351746731
Email : kantordesa.watualang@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:228
    Kemarin:215
    Total Pengunjung:146.422
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.217.98.175
    Browser:Mozilla 5.0